KEAMANAN INFORMASI



Keamanan informasi adalah perlindungan terhadap segala jenis sumber daya informasi dari penyalahgunaan pihak yang tak berwenang mengelolanya.


Aspek keamanan informasi

  1. privasi/kerahasiaan, menjaga kerahasiaan informasi dari semua pihak, kecuali yang memiliki kewenangan.
  2. integritas, meyakinkan bahwa data tidak mengalami perubahan oleh yang tidak berhak atau oleh suatu hal lain yang tidak diketahui (misalnya buruknya transmisi data).
  3. otentikasi/identifikasi, pengecekan terhadap identitas suatu entitas, bisa berupa orang, kartu kredit atau mesin.
  4. tanda tangan, mengesahkan suatu informasi menjadi satu kesatuan di bawah suatu otoritas.
Komponen Keamanan Informasi
  • People = Siapa karyawannya, manajemen, user, pelanggan, dll
  • Proses = Helpdesk, manajemen servis, change request proccess
  • Teknologi = Data voice network
Klasifikasi Keamanan Informasi
  1. Network security: fokus kepada media pembawa informasi/data, seperti jaringan komputer
  2. Computer security: fokus kepada computer (server, workstation, terminal), termasuk didalamnya masalah yang berhubungan dengan operating system 
  3. Application security: fokus kepada program aplikasi (software) dan database

Komentar